Menuliskan apa yang terlintas di pikiran, terbersit di hati, terekam indera, dan terlintas di angan.
spasi spasi
Bagai kumpulan text,perlu ruang kosong untuk dapat membacanya dengan jelas.
Bagai lokasi,perlu jarak untuk membuatnya tidak sesak.
Bagai runutan peristiwa,perlu jeda untuk mampu mengenang episode yang sudah dilalui.
Bagai gerak, perlu kejap tarikan nafas untuk terus melaju
Wednesday, May 03, 2017
Saatnya Ujian
s.p.a.s.i...s.p.a.s.i
Semoga ini menjadi bagian amal berat kebaikan aku.
Saat kita perlu menyelaraskan diri kita dengan kehendak Allah SWT, dan ternyata itu tidak mudah, maka saat itulah kesabaran dan kekuatan kita diuji.
No comments:
Post a Comment